PKPA: Kalau Gue Bilang Harganya Paling Terjangkau, Loe Pasti Bosan

admin

PKPA= Kalau Gue Bilang Harganya Paling Terjangkau, Loe Pasti Bosan

Kemarin ada seorang rekan yang nanya, apa sih kelebihan PKPA yang diselenggarakan oleh ICJR? Gue sambil tersenyum bilang “kalau gue bilang harganya paling terjangkau se Indonesia Raya, loe pasti bosenkan?”

pERTANYAAN TENTANG PKPA

Saya juga menyambungnya, “Iya itu dah notoire feiten, harganya terjangkau dengan skema pembayaran yang sama sekali tidak memberatkan”

“Terus apa dong bedanya sama yang lain?” Dia ngotot bertanya. “Lue kan nggak nampangin daftar narsumber di PKPA?”

“Lah buat apa? Ntar kalau yang dijanjikan nggak datang, masalahnya malah rumit, karena ada UU Perlindungan Konsumen. Yang bisa gue janjikan cuma, Insya Allah, para pengajarnya kompetenlah.”

“Nah, terus jualan loe apa dong? Jadinyakan sama aja kayak penyelenggaran PKPA yang lain. Materinya ya sama saja”

Ini koq jadi buka rahasia dagang ya, batin saya. Hehehe

“Gini, memang semua penyelenggara PKPA mirip2 lah. Paling berkompetisi di cara melayani. Tapi ada beberapa yang beda, misalnya ditempat gue, ada materi tambahan.” Jawab saya sambil tersenyum

“Ah yang lain juga sama, ada materi tambahan.” Sergahnya

“Iya, bisa jadi, tapi umumnya nggak lebih dari dua materi tambahan yang jadi ciri khas masing – masing penyelenggara PKPA. Di tempat gue malah ada 5 tambahan materi. Contoh aja nih, kayak materi bisnis dan HAM; peran advokat dalam memastikan kepatuhan bisnis terhadap HAM. Loe cari aja deh, dimana ada materi itu di tempat lain.” Jawab saya lagi

“Emang apa bagusnya materi kayak gitu?” Tanyanya lagi.

“Loh, sekarang ini lagi happening peran bisnis dalam menghormati HAM. American Bar Association sampai mengeluarkan panduan khusus buat para anggotanya terkait bisnis dan HAM ini. Ya disini sih, issuenya masih relative baru. Tapi gue pengen, dengan mulai menaruh materi bisnis dan HAM ini, maka para calon advokat bisa lebih punya wawasan lain yang menohok. Kalau HAM juga punya kaitan dengan persoalan bisnis.” Saya menjawabnya sambil tersenyum

“Menarik.” Kawan saya ini berkomentar singkat.

“Makanya, kalau mau PKPA yang tidak hanya harganya terjangkau dengan materi pengajaran yang lebih kaya, ya ikut aja di tempat gue.”

Tinggal klik di http://pkpajakarta.com