Tahukah kamu kalau sekarang sudah ada aplikasi translate inggris indonesia? Tapi, sebelum mengetahui apa saja aplikasi yang sudah tersedia, kamu harus tahu terlebih dahulu apa itu translate. Translate sendiri artinya terjemahan dalam bahasa Inggris.
Jadi, kalo kamu mau mengerti apa yang orang bilang atau tulis dalam bahasa Inggris bisa pakai translate ini, deh. Namun apa saja aplikasi translate inggris indonesia? Di bawah ini akan kami jelaskan kepada kamu beberapa aplikasi tersebut beserta manfaatnya.
10 Aplikasi Translate Inggris Indonesia
Aplikasi translate inggris indonesia itu sangat penting dalam berbagai hal. Seperti saat bicara sama turis asing, urusan bisnis, sekolah, sampai teknologi, dan media. Berikut ini 10 aplikasi translate terbaik yang bisa kamu gunakan, yaitu:
1. Speak and Translate – Aplikasi Translate Inggris Indonesia
Kali ini kami mau memberitahu tentang aplikasi translate Inggris Indonesia yang sangat bagus, namanya Speak and Translate. Aplikasi ini bisa mentranslate apa saja dengan cara mudah. Mau ngetik langsung, atau mau nyanyi langsung juga bisa.
Bukan hanya itu, aplikasi Speak and Translate juga bisa ngomong loh. Jadi setelah mentranslate, kamu bisa mendengarkan cara pengucapannya dengan benar. Ini sangat berguna buat kamu untuk belajar bahasa Inggris tapi tidak tahu cara ngomongnya gimana. Pokoknya aplikasi ini sangat bagus buat kamu.
2. Triplingo
Aplikasi translate Inggris Indonesia ini sebenernya buat orang-orang yang akan pergi bisnis ke luar negeri. Tapi, Triplingo juga bisa di pake buat liburan. Karena, Triplingo di lengkapi dengan fitur yang bisa translate ungkapan singkat, dan translate omongan secara langsung.
Dan juga memberi pelajaran singkat tentang budaya biar kamu bisa langsung nyaman sama kebiasaan dan adat istiadat. Aplikasi ini juga di lengkapi dengan Wi-Fi untukmu supaya bisa telponan.
Tapi, sayangnya, fitur ini cuma buat nomor di Amerika Serikat saja. Aplikasi translate bahasa Inggris ke Indonesia ini sudah dapet penghargaan Business Travel Innovation of The Year 2012 dari Fast Company.
3. Papago
Papago itu artinya burung beo dalam bahasa Esperanto. Burung ini bisa niruin bahasa. Makanya, aplikasi translate inggris ke indonesia buatan Naver Korea Selatan di kasih nama Papago. Secara umum, Papago punya fitur yang sama kayak aplikasi lainnya.
Aplikasi ini punya berbagai fitur, seperti terjemahan teks, suara, dan bahkan bisa kamu pakai secara offline. Tapi, Papago lebih fokus ke terjemahan bahasa-bahasa di Asia, termasuk bahasa inggris serta Indonesia.
4. Easy Language Translator
Sesuai namanya, aplikasi translate Inggris-Indonesia ini memberi kemudahan untuk belajar bahasa asing. Seperti inggris, terutama anak sekolah dan mahasiswa.
Easy Language Translator juga punya fitur tampilan yang mudah di gunakan buat pengguna dan bisa dengerin terjemahan dengan cepat dan bener. Selain itu, hasil terjemahan dari aplikasi ini bisa kamu simpan dalam bentuk MP3.
5. Microsoft Translator
Microsoft Translator juga merupakan aplikasi translate bahasa Inggris ke Indonesia. Buat Android yang memberi fitur terjemahan yang bisa ngobrolan sama banyak orang secara langsung. Selain itu, Microsoft Translator bisa di akses gratis, praktis, tanpa internet, dan bisa terjemahkan teks lewat jepretan gambar menggunakan kamera hp Android.
6. Reverso Translate and Learn
Kalau kamu mau aplikasi penerjemahan Inggris-Indonesia yang bisa bikin kamu makin jago bahasa Inggris, coba saja Reverso Translate and Learn. Aplikasi ini tidak hanya bisa translate kata-kata. Tapi juga bisa ngajarin kamu makna yang lebih dalam dan beragam dari setiap katanya. Jadi, kamu bakal makin nambah tambah pintar jika menggunakan aplikasi ini.
7. Hi Dictionary
Selain gratis, aplikasi Hi Dictionary cuma butuh ruang penyimpanan sekitar 16 MB buat di download dari Google Play Store. Meskipun kecil, Hi Dictionary bisa terjemahkan lebih dari 100 bahasa. Termasuk bahasa Jawa, Sunda, bahasa inggris dan tentu saja bahasa Indonesia.
Aplikasi ini di buat oleh Fun and Hi Tool dan sudah di download sebanyak 10 juta kali dengan rating 4,7 dari 5 bintang oleh pengguna Android.
8. Dict Box
Selanjutnya ada Dict Box, meskipun baru di download sekitar satu juta kali, aplikasi ini dapat nilai bagus dari pengguna Android. Yang bikin menarik, kamu tidak perlu internet buat terjemahkan kata atau kalimat dalam bahasa Inggris ke Indonesia.
9. Sederet
Sederet adalah aplikasi translate yang bisa kamu pilih buat nerjemahin bahasa inggris dan indonesia dengan baik. Aplikasi ini adalah karya anak-anak Indonesia.
10. Instant Voice Translate dari Erudite
Instant Voice Translate dari Erudite itu aplikasi translate Inggris ke Indonesia memakai suara yang sangat berguna kalau kamu lagi butuh translate bahasa. Cukup pencet voice record di aplikasi ini, maka terjemahan langsung keluar dalam bentuk tulisan dan memberi tahu cara menbacanya dengan benar.
Aplikasi dari Erudite ini sudah di percaya sama lebih dari 1.000.000 pengguna dengan komentar positif dan rating hampir sempurna, yaitu 4,9.
Manfaat Aplikasi Translate Inggris Indonesia
Aplikasi translate ini memiliki berbagai manfaat yang dapat kamu nikmati setelah menginstalnya. Berikut ini beberapa manfaatnya:
Dukung Banyak Bahasa
Buat terjemahkan teks, pada aplikasi translate inggris ke indonesia punya banyak pilihan bahasa buat pengguna. Bahkan, bentuk aplikasi translate inggris-indonesia juga memberi beberapa bahasa daerah. Seperti bahasa Indonesia Jawa dan Sunda. Selain itu, ada fitur otomatis yang bisa tebak bahasa kalimat yang tidak kamu kenal.
Translate lewat link
Dokumen dan artikel online pada web bisa gampang di terjemahkan lewat link blog atau artikel yang mau kamu terjemahin. Kamu tidak perlu mengetik setiap kata. Cukup salin link dari artikel atau dokumen yang mau kamu terjemahin, atau ubah langsung pengaturan Google Chrome.
Terjemahkan Gambar
Kamu juga bisa terjemahkan gambar pada teks yang tidak kamu pahami. Cukup buat foto aja dan aplikasi ini akan memberi terjemahan sesuai sama bahasa pilihanmu apakah inggris ataupun indonesia .
Dukung Suara
Aplikasi Translate sekarang punya fitur rekam suara. Cukup ucapin kata yang kamu mau dan aplikasi tersebut akan menganalisis dan menerjemahkan ke bahasa pilihan kamu. Kamu bisa aktifin mode ejaan dengan klik foto pembicara pada baris bawah aplikasi translate.
Teks tulisan tangan secara otomatis secara offline di bacakan sama speaker aplikasi tersebut. Fitur ini juga bikin gampang pengguna untuk belajar ngomong bahasa asing dengan benar.
Punya Banyak Fungsi
Manfaat lain dari aplikasi Translate adalah punya banyak fitur yang berguna dan beda sama aplikasi lainnya. Seperti secara offline, terjemahkan suara, memakai kamera dan transkripsi.
Kesimpulan
Aplikasi translate bisa memberikan informasi lebih dari sekadar terjemahan. Misalnya, kalau kamu klik kata atau frasa yang di sarankan, kamu bisa melihat contoh kalimat dan sinonim yang berkaitan. Dengan begitu, kamu bisa menambah kata dengan mudah dan menyenangkan.
Demikian penjelasan dari kami mengenai 10 aplikasi translate inggris indonesia serta manfaatnya. Semoga bermanfaat!